APABILA KAPAK 212 WIRO SABLENG BERAKSI
Oleh : R. YUDHISTIRA RIA, M.MPd *)
*) Pemimpin Pusat dan Guru Besar Lembaga Dzikir Kasabullah Indonesia
Keterlibatan Cak Kasab dan Mad Bullah di kancah politik, yang nota bene orang kampung dengan latar belakang pendidikan sekolah dasar, sekalipun sekedar koar-koar lewat halaman miliknya dan tidak satu orangpun yang mendengarkan, mereka tidak mempersalahkan, karena menurut mereka kalau tidak begitu kapan Pendidikan Politik di Negeri ini tampak berhasil? sebab apabila pendidikan politik berhasil, tolok ukurnya bukan banyaknya penduduk yang turun ke jalan berunjuk rasa melainkan,tertibnya beraspirasi lewat jalur diplomasi.
Cak Kasab :
mas.... sampean ingat gak.....kalau besok tanggal 2/12 iku bakal ada unjuk rasa jilid 3?
mas.... sampean ingat gak.....kalau besok tanggal 2/12 iku bakal ada unjuk rasa jilid 3?
Mad Bullah :
Ya ingatlah....kan di tipi tipi, di koran-koran selalu diingetin biar gak lupa?
Ya ingatlah....kan di tipi tipi, di koran-koran selalu diingetin biar gak lupa?
Cak Kasab :
diingetin? Kata mas........
diingetin? Kata mas........
Mad Bullah :
ya kenapa heran? Gak usah heran dong....biasa aja kale...? Kalau sampe mereka lupa yang mau unjuk rasa, gimana nasib mereka yang semua pada punya kepentingan? yang tipi dan koran penting untuk komuditi jualan berita yang laris manis,sebab pangsa pasar konsumen di negeri ini rodo rodo aneh maunya baca berita kekisruhan terus, yang politisi berkepentingan menghabisi lawan lawan politiknya,yang sakit hati berkepentingan untuk balas dendam, yang relawan berkepentingan dapat uang saku dadakan
ya kenapa heran? Gak usah heran dong....biasa aja kale...? Kalau sampe mereka lupa yang mau unjuk rasa, gimana nasib mereka yang semua pada punya kepentingan? yang tipi dan koran penting untuk komuditi jualan berita yang laris manis,sebab pangsa pasar konsumen di negeri ini rodo rodo aneh maunya baca berita kekisruhan terus, yang politisi berkepentingan menghabisi lawan lawan politiknya,yang sakit hati berkepentingan untuk balas dendam, yang relawan berkepentingan dapat uang saku dadakan
Cak Kasab :
wow.....wow......kok gitu sampean cara pandangnya.., bukankah mereka turun ke jalan untuk membela agama?
wow.....wow......kok gitu sampean cara pandangnya.., bukankah mereka turun ke jalan untuk membela agama?
Mad Bullah
Agama yang mana yang perlu dibela?
Agama yang mana yang perlu dibela?
Cak Kasab :
Ya islamlah...biar gak terus dihina.
Ya islamlah...biar gak terus dihina.
Mad Bullah :
Ingat ya islam itu apa? Tampak tidak tampak,berwujud makluk atau sekedar papan nama atau apa?
Ingat ya islam itu apa? Tampak tidak tampak,berwujud makluk atau sekedar papan nama atau apa?
Cak Kasab :
???
???
Mad Bullah :
Islam milik Allah yang Maha Agung tentunya gak bakalan rusak, terhina selama dalam genggamannya, islam itu kuat, ajarannya dapat melindungi kita dari api neraka,dapat membahagiakan hidup di dunia dan akhirat. Kalau islam sampai kita bela berarti islam itu sangat lemah dan lebih kuat kita, islam itu undang undang konvesional yang hak patennya hanya Allah yang memegang, jadi jangan takut diambil haknya oleh orang lain apalagi Cuma dihina, yang merasa terhina kan perasaan kita saja
.
Cak Kasab :
Tapi mas kan Allah sendiri yang bilang, agar kita membela agama Allah
Islam milik Allah yang Maha Agung tentunya gak bakalan rusak, terhina selama dalam genggamannya, islam itu kuat, ajarannya dapat melindungi kita dari api neraka,dapat membahagiakan hidup di dunia dan akhirat. Kalau islam sampai kita bela berarti islam itu sangat lemah dan lebih kuat kita, islam itu undang undang konvesional yang hak patennya hanya Allah yang memegang, jadi jangan takut diambil haknya oleh orang lain apalagi Cuma dihina, yang merasa terhina kan perasaan kita saja
.
Cak Kasab :
Tapi mas kan Allah sendiri yang bilang, agar kita membela agama Allah
Mad Bullah :
Ok.....ok......... itu Surat Muhammad ayat 7 kan? Yang tafsirnya begini “Hai orang-orang yang beriman, jika kamu menolong (agama) Allah, niscaya Dia akan menolongmu dan meneguhkan kedu¬dukanmu.” Masalahnya yang bikin ribut itu, karena sampean menafsirnya Agama Allah (islam) dimaksud adalah yang di luar tubuh kita berupa “tulisan dan bendera” seandainya sampean menafsir Agama Allah (islam) yang ada pada diri sampean/keyakinan sampean, maka sampean cak dalam setiap saatnya yang diributkan adalah perbuatannya sendiri yang sering tidak dibela, masa ada beragama islam korupsi,membunuh, memfitnah?
Ok.....ok......... itu Surat Muhammad ayat 7 kan? Yang tafsirnya begini “Hai orang-orang yang beriman, jika kamu menolong (agama) Allah, niscaya Dia akan menolongmu dan meneguhkan kedu¬dukanmu.” Masalahnya yang bikin ribut itu, karena sampean menafsirnya Agama Allah (islam) dimaksud adalah yang di luar tubuh kita berupa “tulisan dan bendera” seandainya sampean menafsir Agama Allah (islam) yang ada pada diri sampean/keyakinan sampean, maka sampean cak dalam setiap saatnya yang diributkan adalah perbuatannya sendiri yang sering tidak dibela, masa ada beragama islam korupsi,membunuh, memfitnah?
Cak Kasab :
Terus mas.........?
Terus mas.........?
Mad Bullah :
Akibat sampean lupa membela yang sebenarnya dengan ketaatan akhirnya apa yang Allah janjikan benar-benar terjadi......kedudukan yang semestinya Allah teguhkan, menjadi diturunkan....yang Pejabat karena korupsi diberhentikan dan dipenjara, pembunuh yang semua orang terhormat di kampungnya kehormatannya Allah turunkan menjadi manusia biadap dan dipenjara... perbuatan-perbuatan yang tidak ada kesesuaian dengan islam itu yang namanya tidak membela agama Allah (islam) yang diyakini, bukankah Allah berkata “Jika kamu berbuat baik, kebaikan itu bagi dirimu sendiri dan jika kamu berbuat jahat, maka (kejahatan) itu bagi dirimu sendiri” (QS. Al Isra: 7) sedang Allah sendiri gak butuh pertolongan kita “Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka menyembah-Ku (saja). Aku tidak menghendaki rezeki sedikitpun dari mereka dan Aku tidak menghendaki supaya mereka memberi-Ku makan. Sesungguhnya Allah Dialah Maha Pemberi rezeki Yang mempunyai Kekuatan lagi Sangat Kokoh” (QS. Adz Dzariat: 56-58)
Akibat sampean lupa membela yang sebenarnya dengan ketaatan akhirnya apa yang Allah janjikan benar-benar terjadi......kedudukan yang semestinya Allah teguhkan, menjadi diturunkan....yang Pejabat karena korupsi diberhentikan dan dipenjara, pembunuh yang semua orang terhormat di kampungnya kehormatannya Allah turunkan menjadi manusia biadap dan dipenjara... perbuatan-perbuatan yang tidak ada kesesuaian dengan islam itu yang namanya tidak membela agama Allah (islam) yang diyakini, bukankah Allah berkata “Jika kamu berbuat baik, kebaikan itu bagi dirimu sendiri dan jika kamu berbuat jahat, maka (kejahatan) itu bagi dirimu sendiri” (QS. Al Isra: 7) sedang Allah sendiri gak butuh pertolongan kita “Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka menyembah-Ku (saja). Aku tidak menghendaki rezeki sedikitpun dari mereka dan Aku tidak menghendaki supaya mereka memberi-Ku makan. Sesungguhnya Allah Dialah Maha Pemberi rezeki Yang mempunyai Kekuatan lagi Sangat Kokoh” (QS. Adz Dzariat: 56-58)
Cak Kasab :
Tapi mas kalau mereka selalu menistakan agama kita, kan agama kita jadi terhina
Tapi mas kalau mereka selalu menistakan agama kita, kan agama kita jadi terhina
Mad Bullah :
Islam selamanya tidak akan pernah terhina, lantaran perbuatan manusia atau jin, justru karena perbuatan kita yang terlalu agresif,sporadis dalam membela islam membuat agama islam menjadi tercoreng sebagai agresor dan teroris sehingga membuat orang di luar sana menjadi Islamipobea bukannya islam berkembang seperti masanya Rosulullah dan para waliullah malah mereka semakin takut menganut agama islam.
Islam selamanya tidak akan pernah terhina, lantaran perbuatan manusia atau jin, justru karena perbuatan kita yang terlalu agresif,sporadis dalam membela islam membuat agama islam menjadi tercoreng sebagai agresor dan teroris sehingga membuat orang di luar sana menjadi Islamipobea bukannya islam berkembang seperti masanya Rosulullah dan para waliullah malah mereka semakin takut menganut agama islam.
Masih ingat surat al Ira' 88 gimana Allah menantang mereka? Mereka disuruh bersatu untuk menandingi kalam ilahi, itu baru urusan menandingi sebagian surat saja sudah tidak mampu, apalagi mau menghinakan islam yang memiliki semua surat (Al Quran) mengapa sampai begitu kuatnya? karena islam itu adalah kalam ilahi, wahyu ilahi, hak paten Allah “Pada hari ini telah Aku sempurnakan untukmu agamamu, dan telah Aku cukupkan kepadamu nikmat-Ku, dan telah Aku ridhai Islam sebagai agama bagimu …” (Al-Maa-idah: 3)
Cak Kasab :
Masyaallah..........kalau gitu aku gak jadi aja mas
Masyaallah..........kalau gitu aku gak jadi aja mas
Mad Bullah :
Gak jadi kemana?
Gak jadi kemana?
Cak Kasab :
ya itu.................
ya itu.................
Mad Bullah :
yaitu apa?
yaitu apa?
Cak Kasab :
Turun ke jalan.........
Turun ke jalan.........
Mad Bullah :
Emangnya sampean itu penduduk surga di kayangan sana, kok pakai istilah turun ke jalan...
Emangnya sampean itu penduduk surga di kayangan sana, kok pakai istilah turun ke jalan...
Cak Kasab :
Ya gak sich mas.........tapi?
Ya gak sich mas.........tapi?
Mad Bullah :
Ayo.......? nich pasti mo pinjam uang.....buat ngembaliin uang transpot yang terlanjur diabisin ya....
Ayo.......? nich pasti mo pinjam uang.....buat ngembaliin uang transpot yang terlanjur diabisin ya....
Cak Kasab :
Kok tahu?
Kok tahu?
Mad Bullah :
Hehehe.....ya tahu dong.......... masa guru gak tahu tingkah polah muridnya, aku ini kan Sinto sampean Wiro ............gurunya gendeng muridnya sambleng kwakak kak kak
Hehehe.....ya tahu dong.......... masa guru gak tahu tingkah polah muridnya, aku ini kan Sinto sampean Wiro ............gurunya gendeng muridnya sambleng kwakak kak kak
Cak Kasab :
Jadi kalau aku gak turun ke jalan, berarti aku gak jadi sableng ya mas.........?
Jadi kalau aku gak turun ke jalan, berarti aku gak jadi sableng ya mas.........?
Mad Bullah :
Ooo nehi...nehi....bukan gitu maksudku........kalau sampean gak jadi turun ke jalan, aku yang gak jadi gendeng
Ooo nehi...nehi....bukan gitu maksudku........kalau sampean gak jadi turun ke jalan, aku yang gak jadi gendeng
Cak Kasab :
???????
???????
jadi seharusnya warga palestina, suriah dll tidak perlu melawan yaa pak ...?
BalasHapusbukan begitu....kita perlu arif menyikapi, kalau di palestina itu krusial menyangkut masalah kedaulatan, sedang kita itu cuma masalah 1 orang, kenapa harus rame rame pesan Rosulullah kalau melihat kemungkaran kan harus disikapi 'Ma roamingkum munkaran fa rughoiru biyadi,faillam yastatiq fil lisan,faillam yastatiq fi qolbi wa dzalikah adaful iman" kata rolullah kalau melihat kemungkaran maka atasi dengan tangan siapa tangan itu ya penguasa siapa penguasa itu pemerintah yang di dalamnya ada Depag,polisi,jaksa,hakim, atau dengan lisan jadi saya menulis begini jangan dikira diam, ini berjuang lewat ucapan dan yang terakhir dengan hati atau doa sekalipin itu selemah lemahnya melakukan perbaikan
HapusSaya sangat setuju guru memang kita seorang muslim seharusnya memberi contoh yng non muslim ISLAM itu seperti ini lo yang mengutamakan akhlakul karimah bukannya amarah
BalasHapusSaya sangat setuju guru memang kita seorang muslim seharusnya memberi contoh yng non muslim ISLAM itu seperti ini lo yang mengutamakan akhlakul karimah bukannya amarah
BalasHapus